Berita Desa
-
BLT Dana Desa Tahap Kedua disalurkan kepada 89 KPM
12 Maret 2021 10:41:59 WIB adminJetis (sida samekta) Jum'at 12/3/2021, Pemerintah Kalurahan Jetis telah melaksanakan penyaluran BLT (Bantuan Langsung Tunai) Danan Desa tahap 2 kepada 89 Keluarga penerima manfaat (KPM) adapun besaran BLT yang diterimakan di Tahap Kedua ini sebanyak Rp.300.000,- untuk setiap KPM. Penyaluran BLT ..selengkapnya
-
BLT Dana Desa Tahap Pertama Kalurahan Jetis disalurkan kepada 90 Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
25 Februari 2021 09:59:01 WIB adminJetis (sida samekta) kamis 25/2/2021, Pemerintah Kalurahan Jetis telah melaksanakan penyaluran BLT (Bantuan Langsung Tunai) Danan Desa tahap 1 kepada 90 Keluarga penerima manfaat (KPM) adapun besaran BLT yang diterimakan di Tahap Pertama ini sebanyak Rp.300.000,- untuk setiap KPM. Penyaluran BLT ..selengkapnya
-
LPJ Realisasi APBKal Tahun 2020 Kalurahan Jetis
-
APBKal Tahun 2021 Kalurahan Jetis Kapanewon Saptosari
22 Februari 2021 12:25:46 WIB adminBerikut kami sampaikan APBKal Tahun 2021 Kalurahan Jetis Kapanewon Saptosari Kabupaten Gunungkidul ..selengkapnya
-
LPJ APBKAL T.A 2020 KALURAHAN JETISĀ TETAP DI LAKSANAKAN DENGAN PROTOKOLER KETAT
01 Februari 2021 14:26:39 WIBJetis ( SIDA SAMEKTA ) pada hari senin tanggal 1 februari 2021 telah di laksanakan LPJ pemerintah Kalurahan Jetis Kepada BPKAL, pada sambutan Lurah Jetis AGUS SUSANTO,SKM sekilas memaparkan terkait Serapan anggaran yang telah di laksanakan oleh pemerintah Kalurahan Jetis Tahun 2020 sebesar 97.5% ..selengkapnya
-
MUSYAWARAH KALURAHAN KHUSUS BLT DANA DESA TAHUN 2021
26 Januari 2021 11:21:12 WIB adminJETIS (SIDA) Pemerintah Kalurahan Jetis, Kapanewon Saptosari Kabupaten Gunungkidul melaksanaan Musyawarah Kalurahan Khusus Bantuan Langsung Tunai – Dana Desa (BLT-DD). Musyawarah dipimpin langsung oleh Lurah Jetis, Bapak Agus Susanto, SKM, Selasa (26/1 ) bertempat di Balai Kalurahan Jetis ..selengkapnya
-
COVID 19 MASIH MENGANCAM, KTN TRENGGINAS DIBENTUK
24 November 2020 10:49:14 WIBJetis (SIDA SAMEKTA) Selasa 24 November 2020 Keberadaan kampung tangguh Nusantara mendapat respons positif dari warga kalurahan Jetis Kapanewon saptosari. Adanya kampung tangguh Nusantara menjadikan warga Kalurahan Jetis disiplin menjalankan protokol kesehatan. Manfaat lainnya yang dirasakan adalah lingkungan ..selengkapnya
-
Sidang rancangan Perkal RKP Kalurahan Tahun 2021
23 November 2020 16:19:56 WIBJetis ( Sida samekta ) Senin, Tanggal 23 November 2020, Pemerintah Kalurahan Jetis beserta BPKal Jetis telah melaksanakan Sidang rancangan Perkal RKP Kalurahan Tahun 2021. Sidang dimimpin oleh Ketua BPKal. peserta yang dihadirkan adalah Anggota BPKal dan juga pamong kalurahan jetis. Pemerintah Kalurahan ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
STUNTING












LAPORAN REALISASI APBKAL 2024
11.jpg)











APBKAL 2025











