Stunting bukan hanya masalah kesehatan??? Simak Selengkapnya
admin 07 Agustus 2024 20:45:36 WIB
Jetis (SIDA) Stunting bukan hanya masalah kesehatan, tetapi juga masa depan anak kita.
Cegah stunting dengan hindari nikah usia muda, menikah pada usia yang tepat, jaga kesehatan reproduksi, konsumsi gizi seimbang, dan bagi remaja konsumsi obat penambah darah agar terhindar dari anemia, serta tetapkan slogan 4 T, yakni terlalu muda, terlalu tua, terlalu dekat dan terlalu banyak.
Pencegahan stunting di mulai dari langkah kecil.
Bersama, kita ciptakan masa depan yang lebih sehat. Wujudkan generasi sehat dan kuat
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Apel Pamong Kalurahan Jetis Awal Tahun 2025
- PEMBINAAN KESADARAN BELA NEGARA
- Pembagian beras CPP Kalurahan Jetis
- Pembagian beras CPP Kalurahan Jetis
- Pembagian beras CPP Kalurahan Jetis
- Pemerintah Kapanewon Saptosari Monev Kegiatan Posyandu Gertak Stunting di Padukuhan Dondong
- Pelatihan Pembuatan Sanggan Manten di Kalurahan Jetis dalam Rangka Program Pustakaan Berbasis TPBIS